Makanan Wajib Bagi Pengantin Baru
Makanan Wajib Bagi Pengantin Baru - Kecemasan sering dialami pasangan pengantin baru terutama manghadapi kegiatan bercinta. Agar tidak tegang dan santai dalam bercinta, pengantin baru wajib makanan-makanan ini. Kandungan nutrisi dalam makanan bisa membuat suasanan hati lebih nyaman dan rileks.
Konsumsi makanan bergizi adalah salah satu pendukung suksenya kegiatan bercinta. Bagi forseta lovers jangan khawatir, forseta akan memberikan informasi menarik, berikut adalah daftar makanan yang dapat membantu meningkatkan hormone testosterone.
Madu
Pengantin baru wajib mengonsumsi madu setiap hari. Madu mengandung sumber mineral dan senyawa karbon. Kedua zat tersebuat dapat membantu produksi hormone estrogen pada pria. Selain itu karbon juga dapat meningkatkan jumlah testosterone.
Basil
Dalam cerita rakyat italia, basil dapat meningkatkan gairah seks pada pasangan suami istri. Senyawa dalam basil mampu meningkatkan sirkulasi darah yang menimbulkan rasa hangat di tubuh. Saat itulah gairah seks bisa meningkat.
Alpukat
Buah ini mengandung banyak nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh. Beta karoten, magnesium, dan vitamin E yang terkandung dalam buah alpukat bermanfaat untuk fungsi organ seksual. Selain berkhasiat tentunya buah ini juga sangat mudah untuk forseta lovers jumpai.
Asparagus
Asparagus mempunyai kandungan vitamin E yang tinggi yang berpengaruh pada kesehatan seksual. Sayuran ini juga sering dijuluki vitamin seks. Makanan yang satu ini memang sangat favorit bagi sebagian pasangan pengantin.
Nanas
Dari rasanya yang manis dan sedikit asam sudah dapat di ketahui bahwa buah ini banyak mengandung vitamin C, dan buah sumber vitamin C ini dapat mengobati Impotensi. Karena kandungan zat bromelin didalamnya dapat meningkatkan libido pada pria dan wanita.
Mungkin dari beberapa informasi diatas forseta lovers banyak yang belum mengetahui fungsi dan khasiat makanan tersebut. Semoga informasi dari forseta berguna untuk kita. Jangan lupa untuk selalu hidup sehat. Salam J